Easiest Way to Cook Delicious Gultik Blok M - Gulai Daging Sapi
Gultik Blok M - Gulai Daging Sapi.
You can cook Gultik Blok M - Gulai Daging Sapi using 26 ingredients and 5 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Gultik Blok M - Gulai Daging Sapi
- Prepare 500 gram of daging sapi berlemak (saya pakai sengkel untuk rawon).
- Prepare 200 gram of jeroan sapi (saya skip).
- You need 2 buah of tomat, potong jadi empat.
- It's 10 buah of cabe rawit utuh (saya lebihkan).
- It's 2 sachet of santan KARA @ 65ml.
- It's 2 liter of air.
- You need of Bumbu Halus:.
- It's 9 siung of bawang merah.
- You need 8 siung of bawang putih.
- You need 7 butir of kemiri.
- You need 1 sdt of ketumbar.
- Prepare 1/2 sdt of lada bubuk.
- Prepare 3 cm of jahe.
- It's 1 cm of kunyit.
- It's of Bumbu Cemplung:.
- It's 3 cm of lengkuas (geprek).
- You need 1 batang of serai (geprek).
- Prepare 3 lembar of daun salam.
- You need 3 lembar of daun jeruk.
- You need of Bumbu Penyedap:.
- Prepare 1/4 gelas kecil of air asam jawa.
- You need 2 cm of kayu manis.
- Prepare 2 butir of kapulaga.
- Prepare 5 buah of cengkeh.
- You need 1 blok of gula merah (sesuaikan).
- Prepare Secukupnya of gula, garam, royco sapi, dan bawang merah goreng.
Gultik Blok M - Gulai Daging Sapi instructions
- Siapkan bahan-bahannya. Bersihkan daging sapi, potong-potong dadu atau sesuai selera kemudian rebus sampai empuk. (saya lebih suka membansir terlebih dulu, yakni merebus daging 10 menit, buang air yang kotor, lalu ganti dengan air baru).
- Giling bumbu halus dengan menggunakan blender, tumis bersama bumbu cemplung sampai harum lalu masukkan ke dalam panci yang berisi daging sapi..
- Masukkan bumbu penyedap dan santan, aduk perlahan hingga matang setelah itu masukkan tomat dan cabe rawit utuh. Tunggu hingga mendidih sebentar lalu matikan api..
- Gultik Blok M ternikmat siap disajikan bersama nasi bertabur bawang merah goreng dan seledri, sambal, kecap, dan kerupuk udang. Yum!.
- Untuk sambalnya saya simple saja: 10 cabe rawit dan 1 bawang putih yang sudah direbus, beri garam sedikit, uleg kasar..
0 Response to "Easiest Way to Cook Delicious Gultik Blok M - Gulai Daging Sapi"
Posting Komentar